Pada hari Jumat, 26 Mei 2017 bertempat di KPwDN Cirebon telah dilangsungkan kegiatan sosialisasi Petunjuk Pelaksanaan Pilot Project Pengembangan Kemandirian Ekonomi Pesantren. Bertindak sebagai narasumber adalah:
Umi Waheeda – PP Al-Ashriyyah Nurul Iman
Krishna Soejitno – PP Al-Ashriyyah Nurul Iman
Yono Haryono - DEKS
Melalui kegiatan ini, pesantren peserta pilot project dapat memahami petunjuk pelaksanaan program pengembangan kemandirian ekonomi pesantren.