Pada Menu Kelayakan terdapat dua tombol Print. Yaitu tombol "Print" dan tombol "Print All".
Tombol “Print” digunakan untuk mencetak isi tabel pada menu Kelayakan ke dalam format ".pdf".
File Pdf yang dihasilkan setelah menekan tombol “Print” adalah sebagai berikut: